Kamis, 19 Mei 2011

Kondom bentuk dan fungsi


Saya yakin anda semua pernah melihat bagaimana bentuk dari kondom. Setidaknya mendengar, tentang apa, bagaimana, serta fungfi dari benda tersebut. Yah, kondom merupakan salah satu alat kontrasepsi yang bisa dijumpai kapan saja dan dimana saja dengan tujuan mencegah kehamilan. Kerena memang harga yang ditawarkan relatif terjangkau.namun alasan tersebut tidak sesuai dengan harapan pihak BKKBN. Kerena seringkali disalahgunakan, terutama bagi anak-anak dibawah umur.
Rencana yang dibuat oleh lembaga tersebut adalah untuk mengurangi jumlah penderita HIV/AIDS. Sedangkan pasar yang dibidik adalah pasar dewasa.
Namun di Negara ini sangat susah menumbus pasar tersebut. Salah satu contoh di lokalisasa. Para perkerja maupu tamu sangat jarang yang mau menggunakannya dengan berbagai macam alasan. Dan digunakan oleh anak-anak untuk berbuat asusila. Akibatnya, muncul banyak kasus yang membawa nama nafsu.
Berikut adalah beberapa bentuk dan kegunaannya. Semoga beranfaat ^^b


10 bentuk kondom dan kegunaannya...
Fungsi kondom sebenarnya bukan sekadar sebagai alat KB atau pengaman saja. Anda bisa menjadikan kondom sebagai bagian dari foreplay agar suasana bercinta menjadi berbeda. Apalagi saat ini kondom tersedia dalam beragam tekstur dan aroma. Agar Anda tidak bingung memilihnya berikut jenis-jenis kondom yang banyak beredar di pasaran.

1. Kondom dengan aroma dan rasa
Sensasi: Anda bisa memilih aroma favorit, seperti cokelat, stroberi, durian, pisang dan mint. Sesuaikan dengan selera Anda dan pasangan agar aktivitas bercinta makin ‘hot’.

2. Kondom berulir (ribbed condom)
Sensasi: jenis satu ini memiliki keunikan di bentuknya yang berulir untuk menambah kenikmatan Anda dan pasangan.

3. Kondom ekstra tipis (extra thin)
Sensasi: tipe satu ini berbahan karet dengan ukuran yang sangat tipis. Alhasil, Anda dan suami bercinta seakan-akan tanpa menggunakan kondom.

4. Kondom bintik (dotted condom)
Sensasi: tipe ini dengan bintik-bintik di sekitarnya yang bisa menimbulkan efek mengejutkan bagi wanita.

5. Kondom ekstra pengaman (extra safe)
Sensasi: jenis ini memiliki tambahan lubrikan, serta mengandung perlindungan ekstra untuk mencegah kehamilan.

6. Kondom wanita
Sensasi: Kondom yang juga berbahan lateks atau poliuretan, sehingga elastis dan fleksibel, kondom ini lebih menimbulkan sensasi atau rangsangan. Terutama bagi pria yang kurang suka memakai kondom.

7. Kondom twist
Sensasi: tipe ini didesain secara khusus untuk menstimulasi area sensitif Anda dan pasangan.

8. Kondom getar
Sensasi: kondom ini dilengkapi dengan cincin getar di bagian ujungnya. Kondom yang menggunakan baterai khusus untuk menggerakkan cincin getarnya ini bisa bertahan hingga 30 menit.

9. Kondom baggy
Sensasi: tipe ini bentuknya agak membesar di bagian ujung serta memiliki ulir di bagian badannya, untuk untuk memaksimalkan gerakan saat bercinta.

10. Kondom dengan tambahan obat kuat
Sensasi: jenis kondom satu ini dilengkapi dengan lubrikan yang mengandung obat kuat. Tertarik untuk mencoba?



semoga tidak ada penyalahgunaan terhadap benda di atas.

Comment For Kondom bentuk dan fungsi:

Totals 0 komentar For “Kondom bentuk dan fungsi”

Posting Komentar

 
Kondom bentuk dan fungsi - kolom | Build Blogger Template by Nami Blogger Mbojo - Terbaru Hari Ini - Game Online Guide and News Release Games Host in Blogger.com